Testing Tools Animated |
Sebenarnya apa sih testing itu? :/
Pengujian/Testing
Testing adalah proses menganalisa suatu entitas software untuk mendeteksi perbedaan antara kondisi yang ada dengan kondisi yang diinginkan (defects/errors/bugs) dan mengevaluasi fitur-fitur dari entitas software. (Standar ANSI/IEEE 1059)
Nah, sebenarnya testing itu ada banyak loh guys, yang akan kita bahas kali ini yaitu testing tools perangkat lunak ^-^
Testing (Pengujian Perangkat Lunak)
Adalah elemen kritis dari jaminan kualitas perangkat lunak dan merepresentasikan kajian pokok dari spesifikasi, desain, dan pengkodean.
Kalau tujuannnya, untuk apa?
Tujuan Pengujiannya adalah untuk ..
- Menilai apakah tahap pengembangan perangkat lunak telah sesuai dengan metodologi yang digunakan.
- Menilai apakah perangkat lunak yang dikembangkan telah memenuhi kebutuhan pemakai.
- Membuat dokumentasi hasil pengujian yang menginformasikan kesesuaian perangkat lunak yang diuji dengan spesifikasi yang telah ditentukan.
- Pengujian adalah proses eksekusi suatu program dengan maksud menemukan kesalahan.
- Pengujian yang sukses adalah pengujian yang mengungkap semua kesalahan yang belum pernah ditemukan sebelumnya.
- Test case yang baik adalah test case yang memiliki probabilitas tinggi untuk menemukan kesalahan yang belum pernah ditemukan sebelumnya.
Lalu, kita lanjut ke contoh aplikasi testing tools yaitu .. WebInject! ( Karena di luar sana, sangat banyak sekali penyedia layanan testing tools.. jadi inilah salah-satu contohnya )
Apa itu WebInject?
WebInject adalah perangkat gratis untuk pengujian otomatis dari aplikasi web dan layanan web.
Hal ini dapat digunakan untuk menguji komponen sistem individual yang memiliki Antarmuka HTTP (JSP, ASP, CGI, PHP, AJAX, Servlets, Formulir HTML, XML Web Services / SOAP, REST, dll), dan dapat digunakan sebagai tes memanfaatkan untuk membuat suite [tingkat HTTP] fungsional otomatis, penerimaan, dan tes regresi. Yang memungkinkan Anda untuk menjalankan banyak kasus uji dan mengumpulkan / laporan hasil Anda. WebInject menawarkan real-time menampilkan hasil dan juga dapat digunakan untuk memantau waktu respon sistem.
Cara Kerja WebInject?
Uji kasus yang ditulis dalam file XML, menggunakan elemen XML dan atribut, dan diteruskan ke mesin WebInject untuk eksekusi terhadap aplikasi / layanan yang diuji.
Nah, bagaimana guys? Sudah mengetahui tentang testing tools, kan? Apakah anda tertarik untuk menggunakannya? Selamat mencoba dan semoga bermanfaat yah artikelnya :)
See you later! :)
Apa itu WebInject?
WebInject adalah perangkat gratis untuk pengujian otomatis dari aplikasi web dan layanan web.
Hal ini dapat digunakan untuk menguji komponen sistem individual yang memiliki Antarmuka HTTP (JSP, ASP, CGI, PHP, AJAX, Servlets, Formulir HTML, XML Web Services / SOAP, REST, dll), dan dapat digunakan sebagai tes memanfaatkan untuk membuat suite [tingkat HTTP] fungsional otomatis, penerimaan, dan tes regresi. Yang memungkinkan Anda untuk menjalankan banyak kasus uji dan mengumpulkan / laporan hasil Anda. WebInject menawarkan real-time menampilkan hasil dan juga dapat digunakan untuk memantau waktu respon sistem.
Cara Kerja WebInject?
Uji kasus yang ditulis dalam file XML, menggunakan elemen XML dan atribut, dan diteruskan ke mesin WebInject untuk eksekusi terhadap aplikasi / layanan yang diuji.
Nah, bagaimana guys? Sudah mengetahui tentang testing tools, kan? Apakah anda tertarik untuk menggunakannya? Selamat mencoba dan semoga bermanfaat yah artikelnya :)
See you later! :)
Tidak ada komentar :
Posting Komentar